Penerapan Laporan Keuangan Organisasi nir laba ISAK 35 di Roudlotusy Syifa' Mijen"

Pada hari sabtu tanggal 16 september 2023 yang lalu telah diadakan Pengabdian kepada Masyarakat Pratama di Gedung sekolah Roudlotusy Syifa Mijen tentang "Penerapan Laporan Keuangan Organisasi nir laba ISAK 35 di Roudlotusy Syifa' Mijen". Organisasi nirlaba seperti yayasan sekolah, panti asuhan, pondok pesantren menerima dana donasi dari masyarakat. Untuk akuntabilitas pertanggungjawaban penggunaan dana donasi, perlu disajikan laporan keuangan Yayasan sesuai dengan ISAK 35. dengan Pemateri Bapak Dr. Nyata Nugraha, S.E., M.Si., Akt. dengan tim Pengabdian Ibu Siti Arbainah, S.E., M.M., Ibu Nikamatuniayah, S.E., M.Si., AKt., Ibu Maria Theresia Heni Windiarti, S.E., M.M. dan Ibu Zulaika Putri Rokhimah, S.E., M.Si.